Hey apa kabar sobat
Asdos! Kembali dengan rilis sistem opersi terbuka (open source),
Linux Lite berhasil merilis versi 3.6 terbarunya dengan penambahan sumber Lite
dan pembaruan lokasi untuk repository. Perubahan rilis ini tidak jauh dari
rilis 3.4 sebelumnya yang dirilis pada bulan April lalu.
Linux Lite merupakan
salah satu pendatang di dunia distribusi Linux yang menawarkan lingkungan kerja
ramah pemula. Selain itu, Linux Lite salah satu distro Linux yang paling ringan
untuk di pasang. Ini termasuk segala pekerjaan di lingkungan desktop Linux Lite.
Linux Lite 3.6 hadir
dengan banyak perbaikan dan perubahan sejak rilis 3.4. Berikut adalah
perbaharuan dan Fitur Lite 3.6.
1. Penambahan sumber Lite
Fitur utama yang
diperkenalkan di Linux Lite 3.6 ini adalah penambahan Sumber Lite. Ini memungkinkan
Kamu menentukan lokasi repository terdekat dengan cepat. Keuntungan dari fitur
ini pastinya akan menambah kecepatan download yang lebih cepat.
Baca juga: Bodhi
Linux 4.3.0 Rilis Dalam 3 Varian Rasa
2. Penambahan mesin
pencari online dan offline
Fitur selanjutnya yang
paling penting adalah penambahan mesin pencari online dan offline untuk Manual
Help. Menurut pengembang, fitru ini adalah kombinasi dari empat proyek
perangkat lunak open source.
3. Perubahan GUI di Lite
Upgrade dan Welcome
Pembaharuan juga terjadi
pada menu Lite Upgrade dan Lite Welcome, dimana
Kamu akan menemukan sedikit perubahan tampilan GUI nya. Selain itu, Kamu juga
akan melihat wallpaper baru dan dukungan nirkabel Broadcom yang lebih baik.
Bagi Kamu yang ingin
mendownload file ISO Linux Lite 3.6, Kamu dapat mengunjungi link nya disini (https://goo.gl/sMCAUk).
Baca juga: Tim Berners-Lee, Bapak World Wide Web
Linux Lite, Sistem Operasi Ringan Ramah Pemula
Reviewed by Unknown
on
September 05, 2017
Rating:
Enak nih buat di multi OS di lepi. Jd ringan..
ReplyDeleteBedanya sama linux ubuntu apa ya min? mungkin lebih ke ringanya?
ReplyDeleteAda bedanya, tetapi tidak terlalu jauh sih gan, karena sama-sama berbasis debian/ubuntu. Kalau bicara ringan, Linux Lite bener" ringan gan.
Deletecara installnya gimana, kayak teman sy laptopnya bisa win 10 bisa jg buka linux
ReplyDeleteDualboot ya gan?
DeleteIya, Gampang banget gan. ga berbeda jauh cara instalasinya sama distro lain yng basis nya debian/ubuntu. silahkan di pelajari gan: https://goo.gl/24Rgfz
Nyimak gan, saya oakai windowssoalnya...
ReplyDeleteMasih butuh banyak pencerahan tentang linux
Hahaha
Deletegpp sedikit" bisa blajar dari sini gan: https://goo.gl/5x5ygr
Tanks info gan jadi sumber revrensi nih
ReplyDeleteSama" gan. Jangan lupa mampir ke artikel lainnya ya gan :)
Deleteane juga pengguna linux gan, tapi belum pernah nyoba yang lite, ijin coba gan
ReplyDeleteMangga dicoba gan :)
Deleteboleh dicoba gan...
ReplyDeleteMangga dicoba gan :)
Deletemakasih gan infonya bermanfaat sekali
ReplyDeletesama" gan. Jangan lupa mampir ke artikel lainnya ya gan :)
DeleteLangsung ke TKP ..
ReplyDeleteHahahaha...
DeleteBuat orng awam kyak saya linux msh ribet
ReplyDeletewalaupun saya -pengguna windows tapi izin baca untuk nambah ilmu min :)
ReplyDeletemangga. semoga bermanfaat gan :)
DeleteLumayan Nih tutor baru
ReplyDeleteseumur-umur sistem operasi komputer ane windows... pengen banget nyoba Linux
ReplyDeletemangga dicoba Linux Lite gan. Ringan banget loh:)
DeleteSy sdh nyoba linux lite 3.6 tp internetnya ga jalan padahal sdh nyambung ke wifi solusinya gimana gan
ReplyDelete